Label

Selasa, 06 Januari 2009

UJI COBA AWAL PENURUNAN SOx DAN NOx PADA GAS BUANG MENGGUNAKAN MESIN BERKAS ELEKTRON



UJI COBA AWAL PENURUNAN SOx DAN NOx PADA GAS BUANG
MENGGUNAKAN MESIN BERKAS ELEKTRON

Budi Setiawan, Farida Ernawati, Sumaryadi
Pustek Akselerator dan Proses Bahan, BATAN Yogyakarta


ABSTRAK
UJI COBA AWAL PENURUNAN SOx DAN NOx PADA GAS BUANG MENGGUNAKAN MESIN BERKAS ELEKTRON. Telah dilakukan uji coba penurunan kandungan SOx dan NOx pada gas buang kendaraan bermotor. Uji coba ini dimaksudkan untuk mempelajari kemungkinan penurunan gas pencemar SOx dan NOx pada gas buang PLTU Batubara. Aliran gas dilewatkan Mesin Berkas Elektron pada daya 300 KeV dan variasi arus 1, 1,25, 1,4, 1,75 mA. Dengan menambah aliran NH3, diketahui adanya penurunan NO2 sampai 100% dan SO2 terlihat kecenderungan menurun. Serta diketahui tanpa aliran NH3 maka akan terjadi kenaikan gas NO2 5-8 kali

ABSTRACT
PRELIMINARY DECREASING TEST OF SOx AND NOx CONTENTS IN VEHICLE EXHAUST GAS EMISSION. The test was conducted to study the decrease of SOx and NOx in emsission gas Coal Powered Electricity Generaor. The flew gas went through the 300 KeV Electron Beam Machine and current were varied of 1, 1.25, 1.4, and 1.75 mA. With NH3 addition, there is a decreasing content of NO2 up to 100% and SO2 also tends to decrease. Without flown NH3 through there is an increasing NO2 up to 5-8 times.
http://www.mediafire.com/?zzymzrhyqjm

Tidak ada komentar: